TULISAN : TOPOLOGI JARINGAN
JARINGAN
adalah hubungan 2 simpul atau lebih yang tujuan
utamanya melakukan pertukaran data
Jenis-Jenis :
- PAN (Personal Area Network) :
hubungan antara dua atau lebih sistem komputer
yang jaraknya tidak jauh
-LAN (Local Area Network) :
digunakan untuk yang membutuhkan hubungan atau
koneksi antar dua komputer atau lebih dalam satu ruangan
- MAN (Metropolitan Area Network) :
satu jaringan komputer dalam satu kota dengan
transfer data berkecepatan tinggi yang yang menghubungkan suatu lokasi
- WAN (Wide Area Network) :
jenis jaringan komputer yang mencakup area yang
cukup besar, seperti menghubungkan suatu negara dengan negara lainnya.
Komponen Pembentuk Jaringan :
a. Komputer
b. NIC : untuk menghubungkan komputer ke kabel
yang digunakan pada LAN
c. Network Devices :
-Hub
-Switch
-Router
-Modem
d. Media Transisi :
-Wire (UTP/STP)
-Wireless
e. NOS
TOPOLOGI UMUM
-Multiuser
-Multitasking
-Multiprogramming
-Multiprocessor
-Stand alone : terminal aktif yang memiliki
mikroprosesor dan berdiri sendiri
TERMINOLOGI JARINGAN
a. Node : terminal / workstasion
b. Dumb Terminal : terminal yang hanya terdiri
dari VDU dan keyboard
c. Intelligent Terminal : terminal yang terdiri
dari CPU, VDU, keyboard
d. Virtual : maka dari virtual adalah sesuatu
sebenarnya tidak ada, tapi terlihat
e. Transparant : kebalikan dari virtual
f. Physical : harddisk, flashdisk, dll (
sesuatu yang dilihat dan dirasakan)
g. Logical : sesuatu yang dapat dilihat tetapi
tidak bisa diraba
h. Server : suatu alat yang berfungsi sebagai
pelayan dari terminal yang terhubung ke server
TOPOLOGI JARINGAN
adalah struktur jaringan fisik yang digunakan
untuk mengimplementasikan LAN tersebut
a. Topologi Ring
adalah setiap komputer dihubungkan ke komputer
lain dan seterusnya sampai komputer pertama
kelebihan : kemudahan dalam proses pemasangan,
penggunaan kabel LAN yang sedikit
kekurangan : ika salah satu komputer atau kabel
bermasalah, pengiriman data terganggu
b. Topologi Bus
tersusun rapi seperti antrian dan menggunakan
satu kabel coaxial dan setiap komputer menggunakan konektor
BNC, kedua ujung kabel coaxial harus diakhiri
oleh terminal
Kelebihan : kabel yang dipakai hanya sedikit
Kekurangan : jika ada masalah pada satu
komputer, bisa mengganggu komputer lain, sering terjadi antrian data,
harus pakai repeater jika jarak terlalu jauh
c. Topologi Star
semua komputer dihubungkan ke selurih switch
dengan kabel UTP
Kelebihan :
1. mudah mendeteksi dimana komputer yang
terjadi gangguan
2. tingkat keamanan data tinggi
3. mudah melakukan penambahan atau pengurangan
komputer
Kekurangan :
1. biaya yang tinggi atau mahal
2. sangat tergantung pada terminal pusat
d. Topologi Mesh
setiap komputer akan terhubung dengan komputer
lain dalam jaringannnya menggunakan kabel tunggal,
jadi proses pengiriman data akan langsung
mencapai komputer tujuan.
Kelebihan :
1. prose pengiriman lebih cepat
2. jika ada kerusakan tidak mengganggu komputer
lain
Kekurangan :
1. biayanya tinggi, kerena kabel yang
dibutuhkan banyak
2. peose instalasi rumit
e. Topologi Tree
gabungan dari beberapa topologi star yang
dihubungkan dengan topologi bus,
jadi setiap toplogi star akan terhubung ke
topologi star lainnya menggunakan topologi bus.
Kelebihan :
1. mudah menemukan suatu kesalahan
2. mudah melakukan perubahan jaringan
Kekurangan :
1. menggunakan banyak kabel
2. sering terjadi tabrakan dan lambat
3. jika terjadi kesalahan pada jaringan tingkat
tinggi,
jaringan tingkat rendah akan terganggu juga.
SUMBER :
Komentar
Posting Komentar